Iklan

terkini

Cara Daftar dan Upgrade Allo Bank dapatkan 100 Ribu

Melani Syihab
5/21/22, 23:30 WIB Last Updated 2022-06-17T04:13:11Z

Cara Daftar dan Upgrade Allo Bank │ Sekarang ini online adalah pilihan banyak orang untuk melakukan berbagai jenis transakasi,seperti yang terbaru saat ini adalah bagaimana cara dan membuat rekening secara online. Kamu hanya perlu menggunakan smartphone dan internet yangmempunyai jaringannya cepat, seperti halnya cara daftar dan buka rekening dan tabungan di Allo Bank.

Cara Daftar dan Upgrade Allo Bank

Apakah kamu pernah mendengar Allo Bank? Penasaran bagaimana cara daftar Allo Bank? Berikut ini akan saya uraikan penjelasan tentang Allo Bank secara menyeluruh supaya bisa dipahami dengan jelas dan detail bagaimana cara daftar dan buka rekening allo bank lewat handphone dan mendapatkan saldo sebesar 100k atau 100.000 rupiah.

 

Tetapi sebelum lanjut kedalam bahasan lebih rincinya, saya akan menguraikan danmenjelaskan terlebih dahulu apa itu Allo Bank dan bagaimana sistem kerjanya sehingga bisa mendapatkan saldo 100.000 rupiah.

 

Apa itu Allo Bank?

Allo Bank yang sebelumnya bernama Bank Harda internasional adalah aplikasi perbankan digital yang bisa membuat semua transaksi Anda dilakukan secara digital atau online. Aplikasi Allo Bank ini bekerjasama dengan Bank Mega,sehingga bisa dikatakan ini merupakan terobosan baru dari bank mega.

 

Allo Bank menciptakan layanan bank digital, di mana semua nasabah dapat melakukan aktivitas finansial dan non finansial dalam satu aplikasi.Dengan Sebuah tagline “All for One, One for All”, Allo Bank berasal dari CT Corp dengan chairman Chairul Tanjung.

Setelah kamu mengetahui apa itu Allo Bank, selanjutnya saya akan membahas proses pendaftaran Allo Bank dan mendapatkan penghasilan 100.000 mulai dari buka dan daftar Allo Bank. Dibawah ini saya akan menjelaskan persyatan apa saja yang harus kamu siapkan.

  

Syarat daftar dan Buka Rekening Allo Bank

  • Nomor Handphone terkait WA
  • Nama Lengkap
  • Email Aktif
  • Foto Profil
  • Foto KTP
  • Dan password log in

Setelah seluruh persyaratan diatas terpenuhi, selanjutnyasaya akan membahas  bagaimana proses daftar allobank sehingga kamu bisa mendapatkan bonus 100.000 rupiah dengan mengikuti langkah langkah dibawah ini.

  

Sebagai catatan silahkan kamu harus membaca dulu tutorial setelah itu lakukan pendaftaran, supaya tidak gagal dan bisa berhasil mendapatkan saldo 100.000 rupiah

 

Cara Daftar Allo Bank

Dibawah ini merupakan penjelasan bagaimana cara daftar Allo Bank yang bisa kamu lakukan dengan cara mengikuti langkah-langkah berikut ini. 

  1. Download Aplikasi Allo Bank di Google Play
  2. Isi nama lengkap sesuai KTP
  3. Masukan Nomor Handphone
  4. Masukan Alamat Email
  5. Buat Password Log In
  6. Setujui syarat dan ketentuanya serta kebijakan privasi Allo Bank
  7. Masukan kode OTP
  8. Buat PIN Transaksi Allo App
  9. Daftar Allo Bank Selesai
  10. Allo Pay siap digunakan transaksi

 

Kamu akan dikirimkan link download aplikasi Allo Bank, selanjutnya download aplikasi Allo Bank yang kalian dapatkan dari whatsApp Allo Bank.

 

  1. Silahkan Klik Link Tersebut dan Download Aplikasi Allo Bank kamu.
  2. Pilih sesuai Handphone kalian (Android atau iOS)
  3. Setelah selesai mendownload, install dan buka aplikasi Allo Bank. (pastikan izinkan Instal aplikasi tidak dikenal)
  4. Setelah itu kamu Klik "Register" dan daftar menggunakan data kamu. (Pastikan menggunakan Nomor yang kamu gunakan saat awal pendaftaran)
  5. Kamu akan diminta untuk mengisi nama sesuai KTP, nomor telepon, dan email secara benar dan lengkap.
  6. Tunggu beberapa saat sehingga verifikasi berhasil dan akun kamu pun berhasil dibuat.

Catatan: perlu diingat Klik "Upgrade"serta Aktivasi melalui Email (Cek Email Masuk di Folder Spam). selanjutnya Lakukan KYC untuk menjadi Allo Prime.

 

Untuk mendapatkan berbagai fitur dan layanan yang memuaskan, kamu  bisa melakukan upgrade akun kamu ke Allo Prime. Setelah itu kamu bisa melakukan upgrade dengan memakai cara KYC menggunakan verifikasi KTP serta verifikasi wajah. di lengkapi juga data yang diminta.

 

Setelah jelas adadan masuk, akun kamu pun akan berhasil upgrade ke Allo Prime.

 

Kapan Saldo 100.000 masuk di akun Allo Bank?

Saldo 100.000 kamu akan masuk di Allo Bank saat sudah selesai melakukan verifikasi, paling lambat 1-7 hari kerja.

 

Trik Upgrade Allo Bank jadi akun premium atau Allo Prime

Ikuti petunjuk pada menu Upgrade Now di laman Home Allo Bank kamu akan diminta untuk memasukkan PIN Setelah itu scan KTP dan sambil perhatikan data yang sudah ditampilkan sudah sesuai dengan KTP Lalu, setelah itu lakukan face scanning. Kamu juga akan diminta untuk mengisi formulir online dan isi sesuai dengan data diri Lakukan konfirmasi jika sudah memahami syarat dan ketentuan Proses registrasi Allo Prime berhasil.

  

Kesimpulan

Demikian penjelasan bagaimana mengenai cara daftar Allo Bank yang bisakamu lakukan sehingga  anda dapat mengetahui penjelasantentang Allo Bank. Selain itu, kamu juga akan mendapatkan dana sebesar 100 ribu apabila berhasil mengajak keluarga/temankamu men-download dan menggunakan Allo Bank.

 

Sekian informasi yang dapat saya sampaikan mengenai bagaimana cara daftar dan upgrade Allo Bank yang mudah dan cepat sehingga bisa mendapatkan bonus saldo 100.000 setiap pendaftaran menggunakan link diatas, semoga bermanfaat dan menambah wawasan kita semua.


Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Cara Daftar dan Upgrade Allo Bank dapatkan 100 Ribu

Terkini

Topik Populer

Iklan

Close x