Pemindah bukuan atau transfer antar bank saat ini sudah jadi kepentingan dalam transaksi di ATM maupun Mobile Banking. dan suaru syarat untuk melakukan transfer antar bank yaitu harus menggunakan kode bank yang dituju. Contohnya apabila kamu akan melakukan transfer ke Kode Bank BCA maka kamu harus mengetahui kode transfer Bank BCA.
Kode bank adalah Kode identitas Bank yang harus diinput pada saat melakukan transfer antar Bank yang di tulis sebelum nomor rekening cara penulisannya (Kode Bank+nomor Rekening) Contoh apabila kamu mau melkukan Transfer dari Bank BRI ke BCA atau Transfer dari Mandiri Ke BCA atau transfer dari BNI ke BCA maka penulisannya adala (kode Bank BCA+nomor Rekening BCA) ingat bukan kode rekening pengirim ya.
Kode Bank BCA Adalah 014 dimana tiap bank mempunyai kode Bank masing-masing dan tentunya berbeda maksudnya supaya menghindari kesalahan pengiriman pada saat melakukan transfer antar Bank. Karena sistem akan mengarahkan proses transfer berdasarkan tiga digit pertama kode Bank yang dituju. Apabila di tiga digit pertama adalah nomor 014 maka sistem akan mengarahkan pengiriman ke Bank BCA.
Kode Transfer Bank BCA penting untuk diketahui oleh seluruh nasabah Bank lain yang ingin melakukan transfer ke Bank BCA seperti untuk melakukan pembayaran, pembelian barang, atau pada saat melakukan transaksi jual beli online pada aplikasi marketplace.
Terkadang beberapa transaksi mengharuskan untuk melakukan pembayaran lewat transfer ke bank lain atau beda dengan rekening bank yang kita miliki sehingga kita diharuskan untuk mencaraitahu kode bank tujuan salah satu contohnya adalah kode Bank BCA.
Daftar kode bank BCA ini dikutip dari halaman web medianet.id, yang terdiri dari kode transfer bank BCA, kode transfer Bank BUMN dan kode Bank Swasta Lainnya :
Kode Transfer Bank BCA (Kode Bank BCA)
- Kode Bank BCA : 014
- Kode Bank BCA Syariah : 536
- Kode Swift Bank BCA : CENAIDJA
Kode Transfer Bank BUMN di Indonesia
- Kode Bank BRI : 002
- Kode Bank Mandiri : 008
- Kode Bank BNI : 009
- Kode Bank BTN : 200
- Kode Bank Syariah Indonesia : 451
Kode Transfer Bank Swasta di Indonesia
- Kode Bank Danamon : 011
- Kode Bank Permata : 013
- Kode Bank BII Maybank : 016
- Kode Bank Panin : 019
- Kode Bank Arta Niaga Kencana : 020
- Kode Bank CIMB Niaga : 022
- Kode Bank CIMB Niaga Syariah : 022
- Kode Bank Buana IND : 023
- Kode Bank UOB Indonesia : 023
- Kode Bank Muamalat : 147
- Kode Bank Mega : 426
- Kode Bank Sinarmas : 153
- Kode Bank Commonwealth : 950
- Kode Bank OCBC NISP : 028
- Kode Bank Bukopin : 441
- Kode Bank Citibank : 031
- Kode Bank BTPN : 213
- Kode Bank Jenius BTPN : 213
- Kode Bank Ekspor Indonesia : 003
- Kode Bank Bank Multicor : 036
- Kode Bank Artha Graha : 037
- Kode Bank Sumitomo Mitsui : 045
- Kode Bank DBS Indonesia : 046
- Kode Bank Pesona Perdania : 047
- Kode Bank Mihuzo Indonesia : 048
- Kode Bank Standard Chartered : 050
- Kode Bank ABN Amro : 052
- Kode Bank Keppel Tatlee Buana : 053
- Kode Bank Capital Indonesia : 054
- Kode Bank BNP Paribas Indonesia : 057
- Kode Bank Woori Indonesia : 068
- Kode Bank Bumi Artha : 076
- Kode Bank Ekonomi : 087
- Kode Bank Haga : 089
- Kode Bank IFI : 093
- Kode Bank Century/Bank J Trust Indonesia : 095
- Kode Bank Mayapada : 097
- Kode Bank Nusantara Parahyangan : 145
- Kode Bank Swadesi : 146
- Kode Bank Mestika : 151
- Kode Bank Metro Express : 152
- Kode Bank Maspion : 157
- Kode Bank Hagakita : 159
- Kode Bank Ganesha : 161
- Kode Bank Windu Kentjana : 162
- Kode Bank Harmoni Internasional : 166
- Kode Bank QSB Kesawan : 167
- Kode Bank Swaguna : 405
- Kode Bank Bisnis Internasional : 459
- Kode Bank Sri Partha : 466
Cara transfer ke BCA lewat ATM
Untuk lebih jelasnya kali ini kami akan memberikan contoh cara melakukan transfer ke BCA dari berbagai Bank baik swasta maupun BUMN lewat ATM, salah satu yang akan kami jelaskan adalah cara transfer dariBank BRI ke BCA dengan cara sebagai berikut :
- Langkah pertama masukkan kartu debit BRI Anda ke mesin ATM
- Masukan PIN ATM kamu
- Selanjutnya, pilih menu "Transfer"
- Kemudian pilih lagi "Transfer ke Bank Lain"
- Berikutnya masukkan kode bank BCA 014 lalu nomor rekening BCA, Contoh: 014034XXXXXX. (tanpa spasi)
- kemudian tekan "Ya"
- Pastikan nomor tujuan rekening dan nominal transfer sesuai lau tekan “OK”
- Mesin ATM akan mengeluarkan Struk transfer sebagai bukti transaksi pembelian/pembayaran.
Setelah kita mengikuti pembahasan dari awal sampai akhir maka dapat kita simpulkan bahwa daftar kode bank BCA merupakan informasi yang wajib diketahui oleh seluruh nasabah perbankan yang akan melakukan transfer ke bank BCA dengan cara mengetahui kode transfer bank BCA untuk keperluan transaksi perbankan yang bisa dilakukan melalui mesin ATM.